Senin, 24 Oktober 2011

Sistem Informasi akutansi 1

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

1 LAPORAN KEUANGAN PT. SUKA KENCANA
LAPORAN LABA/RUGI
- PENDAPATAN BUNGA = Rp. 6.000.000
- PENDAPATAN KOMISI = Rp. 12.000.000 +
Rp. 18.000.000

- BIAYA IKLAN = Rp. 2.000.000
- BIAYA LISTRIK = Rp. 3.000.000 +
Rp. 5.000.000
PENDAPATAN – BIAYA = Rp. 18.000.000 – Rp. 5.000.000 = Rp. 13.000.000 (LABA)
PERUBAHAN MODAL
- MODAL AWAL Rp. 6.000.000
- LABA Rp. 13.000.000
- PRIVE Rp. 2.000.000 -
- PENAMBAHAN MODAL Rp. 11.000.000 +
- MODAL AKHIR Rp. 17.000.000

NERACA
1. AKTIVA
AKTIVA LANCAR :
- KAS Rp. 6.000.000
- PIUTANG Rp. 2.000.000
- PERLENGKAPAN KANTOR Rp. 3.000.000
- SEWA DIBAYAR DIMUKA Rp. 1.500.000 +
JUMLAH AKTIVA LANCAR Rp. 12.500.000
AKTIVA TETAP :
- PERALATAN KANTOR Rp. 4.000.000
- TANAH Rp. 5.000.000 +
JUMLAH AKTIVA TETAP Rp. 9.000.000 +
JUMLAH SELURUH AKTIVA Rp. 21.500.000

2. PASSIVA
KEWAJIBAN :
- HUTANG GAJI Rp. 2.000.000
- HUTANG USAHA Rp. 5.000.000 +
JUMLAH HUTANG Rp. 7.000.000
MODAL :
- MODAL AKHIR Rp. 14.500.000 +
RP. 21.500.000

LAPORAN KEUANGAN PT. XYZZ

LAPORAN LABA/RUGI :
- PENDAPATAN KOMISI = Rp. 5.700.000
- PENDAPATAN SEWA = Rp. 180.000 +
Rp. 5.880.000

- BIAYA PERLENGKAPAN = Rp. 3.900.000
- BIAYA PEMELIHARAAN = Rp. 80.000
- BIAYA IKLAN = Rp. 395.000
- BIAYA TELEPON = Rp. 50.000 +
Rp. 4.425.000

PENDAPATAN – BIAYA = Rp. 5.880.000 – Rp. 4.425.000 = Rp. 1.455.000 (LABA)
PERUBAHAN MODAL
- MODAL AWAL Rp. 10.000.000
- LABA Rp. 1.445.000
- PRIVE Rp. 0 -
PENAMBAHAN MODAL Rp. 1.445.000 +
MODAL AKHIR Rp. 11.445.000

NERACA
1. AKTIVA
AKTIVA LANCAR :
- KAS Rp. 6.200.000
- PIUTANG DAGANG Rp. 2.240.000
- PERLENGKAPAN KANTOR Rp. 265.000
- BUNGA DIBAYAR DIMUKA Rp. 50.000
- SEWA DIBAYAR DIMUKA Rp. 900.000 +
JUMLAH AKTIVA LANCAR Rp. 9.655.000
AKTIVA TETAP :
- PERALATAN KANTOR Rp. 6.600.000 +
JUMLAH SELURUH AKTIVA Rp. 16.255.000
2. PASSIVA
KEWAJIBAN :
- HUTANG DAGANG Rp. 1.800.000
- HUTANG WESEL Rp. 3.000.000 +
JUMLAH HUTANG Rp. 4.800.000
MODAL :
- MODAL AKHIR Rp. 11.455.000 +
JUMLAH SELURUH PASSIVA Rp. 16.255.000

2 Laporan Keuangan Publikasi Bulanan
Neraca
PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) TBK
GEDUNG BNI JL.JEND.SUDIRMAN KAV 1 JAKARTA 10220
Telp. 021-2511946

per Desember 2010
(Dalam Jutaan Rupiah)

Pos-pos

ASET

Kas 5,499,024

Penempatan pada Bank Indonesia 36,634,953

Penempatan pada bank lain 14,945,948

Tagihan spot dan derivatif 7,552

Surat berharga 43,540,995

a. Diukur pada nilai wajar melalui laporan laba/rugi 566,803

b. Tersedia untuk dijual 32,358,607

c. Dimiliki hingga jatuh tempo 10,615,585

d. Pinjaman yang diberikan dan piutang

Surat berharga yang dijual dengan janji dibeli kembali (repo)

Tagihan atas surat berharga yang dibeli dengan janji dijual kembali (reverse repo)

Tagihan akseptasi 4,869,837

Kredit 133,222,846

a. Diukur pada nilai wajar melalui laporan laba/rugi

b. Tersedia untuk dijual

c. Dimiliki hingga jatuh tempo

d. Pinjaman yang diberikan dan piutang 133,222,846

Pembiayaan syariah

Penyertaan 1,603,308

Cadangan kerugian penurunan nilai aset keuangan -/- 6,990,509

a. Surat berharga 86,961

b. Kredit 6,810,313

c. Lainnya 93,235

Aset tidak berwujud 710,409

Akumulasi amortisasi aset tidak berwujud -/- 630,402

Aset tetap dan inventaris 7,135,890

Akumulasi penyusutan aset tetap dan inventaris -/- 3,513,622

Properti terbengkalai 11,155

Aset yang diambil alih 212,206

Rekening tunda 94,689

Aset antarkantor

a. Melakukan kegiatan operasional di Indonesia

b. Melakukan kegiatan operasional di luar Indonesia

Cadangan kerugian penurunan nilai aset lainnya -/-

Penyisihan penghapusan aset non produktif -/- 337,428

Sewa pembiayaan

Aset pajak tangguhan 777,953

Rupa-rupa aset 3,613,415

TOTAL ASET 241,408,219

KEWAJIBAN DAN MODAL

Giro 48,421,894

Tabungan 64,235,149

Simpanan berjangka 77,798,079

Dana investasi revenue sharing

Kewajiban kepada Bank Indonesia 53,756

Kewajiban kepada bank lain 2,550,995

Kewajiban spot dan derivatif 221,034

Kewajiban atas surat berharga yang dijual dengan janji dibeli kembali (repo)

Kewajiban akseptasi 2,731,991

Surat berharga yang diterbitkan 999,437

Pinjaman yang diterima 5,492,137

Setoran jaminan 787,886

Kewajiban antarkantor 29,531

a. Melakukan kegiatan operasional di Indonesia

b. Melakukan kegiatan operasional di luar Indonesia 29,531

Kewajiban pajak tangguhan

Penyisihan penghapusan transaksi rekening administratif 186,687

Rupa-rupa kewajiban 5,058,199

Dana investasi profit sharing

Modal pinjaman

Modal disetor 9,054,807

a. Modal dasar 15,000,000

b. Modal yang belum disetor -/- 5,945,193

c. Saham yang dibeli kembali (treasury stock) -/-

Tambahan modal disetor 13,779,102

a. Agio 14,452,081

b. Disagio -/-

c. Modal sumbangan

d. Penyesuaian akibat penjabaran laporan keuangan 21,442

e. Pendapatan (kerugian) komprehensif lainnya (694,421)

f. Lainnya

g. Dana setoran modal

Selisih penilaian kembali aset tetap 21

Selisih kuasi reorganisasi

Selisih restrukturisasi entitas sepengendali

Cadangan 2,624,634

a. Cadangan umum 1,433,344

b. Cadangan tujuan 1,191,290

Laba/rugi 7,382,880

a. Tahun-tahun lalu 3,275,224

b. Tahun berjalan 4,107,656

TOTAL KEWAJIBAN DAN MODAL 241,408,219

Tidak ada komentar:

Posting Komentar